HATI ADALAH BAROMETER ILMU ANDA
BBG AL ILMU
๐ด๐ด๐ด
Ilmu Agama bukan ditentukan oleh gelar.
Bukan pula dengan banyaknya riwayat dan maklumat.
Bukan pula untuk dibanggakan.
๐ด๐ด๐ด
Tapi…
Ilmu Agama itu ditentukan oleh meresapnya maklumat yang BENAR di dalam dada.
๐ด๐ด๐ด
Ilmu Agama itu cahaya yang dilemparkan Allah ke dalam hati seorang hambaNya.
Dan ilmu Agama adalah untuk diterapkan sehingga menciptakan rasa tawadhu’ dan rasa takut dalam dada kepada Allah azza wajalla.
๐ด๐ด๐ด
Kesimpulannya, bahwa ilmu itu sangat erat hubungannya dengan HATI… maka perhatikanlah hati Anda, dia adalah barometer ilmu Anda, jika memang Anda berilmu, harusnya hati Anda menjadi lembut, putih, dan bersih, wallohu a’lam
Ustadz DR. Musyaffa Ad Dariny, MA, ุญูุธู ุงููู ุชุนุงูู
=======๐ด๐ด๐ด๐ด๐ด=======
Tidak ada komentar:
Posting Komentar